Studi: Ekosistem Gambut dan Mangrove Kunci Pemenuhan Target Pengurangan Emisi di Asia Tenggara

Kliping Tempo.co

Lebih dari setengah emisi karbon dari penggunaan lahan di Asia Tenggara dapat dimitigasi melalui konservasi dan restorasi lahan gambut dan mangrove.

Sebuah penelitian gabungan terbaru menemukan bahwa ekosistem gambut dan mangrove dapat menjadi kunci untuk memenuhi target pengurangan emisi bagi negara-negara di kawasan Asia Tenggara.

Hasil temuan tersebut menyebutkan, lebih dari setengah emisi karbon dari penggunaan lahan di Asia Tenggara dapat dimitigasi melalui konservasi dan restorasi pada lahan gambut dan mangrove.

Selengkapnya di: https://www.tempo.co/lingkungan/studi-ekosistem-gambut-dan-mangrove-kunci-pemenuhan-target-pengurangan-emisi-di-asia-tenggara-1202981

About Nurul Fitria

Staf Advokasi dan Kampanye Jikalahari

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *