7 Tanaman Hias yang Bermanfaat untuk Kesehatan

Kliping Berita tempo.co

Biasa digunakan sebagai pelengkap interior di rumah, ternyata beberapa jenis tanaman hias ini memiliki manfaat untuk kesehatan

Tanaman hias ingga kini masih selalu menjadi tren di masyarakat. Selain dapat mempercantik rumah, tanaman hias juga memiliki manfaat kesehatan. Hasil riset yang dipublikasikan oleh International Journal of Environmental Research and Public Health (Juni 2022) menunjukkan bahwa keberadaan tanaman  dalam ruangan meningkatkan kognisi dan membantu tubuh lebih rileks.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut adalah tujuh tanaman hias yang baik untuk kesehatan:

Selengkapnya di: https://www.tempo.co/gaya-hidup/7-tanaman-hias-yang-bermanfaat-untuk-kesehatan-1203043

About Nurul Fitria

Staf Advokasi dan Kampanye Jikalahari

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *